sesuatu yang tumbuh walaupun samar, hangat di musim dingin, dan mekar di musim semi, membawa angin sepoi di musim panas, dan memelihara buahnya di musim gugur - aku menemukan cinta.
...... ia membunuh secara perlahan dan menyakitkan orang yang menggenggamnya, dan ia menghidupkan yang lain yang membuka tangannya untuk orang lain yang membutuhkan.
...... ia seperti dawai; mereka yang tidak tahu cara menggunakannya hanya akan mendengarkan musik sumbang.